SEMINAR EKONOMI & SOSIALISASI BEA SISWA LPDP
Sebagai bagian dari anak bangsa yang senantiasa berpartisipasi aktif dalam pelaksanaan pembangunan, sumbang pemikiran-pemikiran konstruktif sangatlah dibutuhkan, untuk itu Forum Dosen Ekonomi Surabaya (fordes) ISEI Cabang Surabaya atas dukungan beberapa pihak bermaksud menyelenggarakan “SEMINAR EKONOMI & SOSIALISASI BEA SISWA LPDP”. Atas dasar hal tersebut, mohon kepada Ibu/Bpk untuk dapat berpartisipasi dalam acara tersebut, […]
